Jadwal Balap/Race, Kualifikasi MotoGP Assen Belanda Sabtu 25 Juni 2011
Balap/ Live Race MotoGP 2011 di sirkuit Assen, Belanda akan dilangsungkan pada hari Sabtu tanggal 25 juni dan akan disiarkan secara langsung di stasiun tv swasta trans7 mulai pada jam 17.00 Wib.
Sedangkan siaran tunda Kualifikasi MotoGP 2011 di sirkuit Assen, Belanda dapat kalian saksikan pada hari Sabtu (dini hari ) tanggal 25 Juni 2011 jam 00.00 Wib.
Dan berikut 5 peringkat teratas di klasemen sementara MotoGp:
Pembalap | Motor | Poin |
Casey Stoner | Honda | 116 |
Jorge Lorenzo | Yamaha | 98 |
Andrea Dovizioso | Honda | 83 |
Valentino Rossi | Ducati | 68 |
Dani Pedrosa | Honda | 61 |
Sedangkan Dani Pedrosa sendiri masih belum dapat dipastikan turun di seri ke 6 MotoGP Belanda kali ini. Pedrosa lebih memilih fokus untuk balapan di Italia awal Juli mendatang.
Jadwal Lengkap Balap/Race MotoGp dan Moto2 2011
Follow @jadwalbolainfo |